Memang gak ada habisnya mendengar kata MARVEL. Suatu perusahaan dari Amerika Serikat. MARVEL merupakan sebuah seri film superhero paling sukses sepanjang masa dan secara kolektif telah meraih pendapatan sebanyak lebih dari $21,2 miliar di box office dunia. Marvel pertama kali didirikan dengan nama “Timely Publications” pada tahun 1939, lalu sempat berganti nama menjadi “Atlas Comics” dan lalu akhirnya menjadi MARVEL COMICS pada tahun 1961.
Nahhh...banyak
orang mengira pendiri MARVEL adalah Stanley Lieber atau biasa dikenal Stan Lee,
mmmhh saya rasa tidak, ini dia infonya.
Sejarah MARVEL :
Martin Goodman yang lahir pada tahun 1908, dia memulai karirnya di majalah Pulp. Bersama rekanya Louis Silberkleit dan mendirikan Penerbitan Fiksi Barat sekitar tahun 1932. Goodman dan rekannya mengambil ide itu dan mengubahnya menjadi bubur kertas, dan tak lama kemudian bisnis bubur kertas melambat dan bisnis komik pun bangkit. Kedua pengusaha itu mengalami kegagalan bisnis dan kemudian mereka pecah dalam perkelahian. Martin Goodman mempertahankan perusahaan sementara Louis Silberkleit mengambil jalannya sendiri. Goodman berjuang keras dari awal dengan bisnis komik.Frank Torpey dan sekelompok penulis dan seniman berbakatnya menciptakan komik dan yang harus dilakukan Goodman hanyalah mendistribusikan. Goodman merekrut beberapa penulis dan mengarangnya sendiri untuk memulai perusahaan komiknya sendiri.
Fakta Menarik MARVEL
Pada tanggal
31 Agustus 2009, The Walt Disney Company mengumumkan bahwa mereka telah setuju
untuk mengakuisisi Marvel Entertainment sebesar $4 miliar tunai dan saham.
Disney sudah memiliki jaminan simpanan dari Marvel yang berhubungan dengan
serial TV sejak tahun 2001, ketika membeli Saban
Entertainment. Kesepakatan dijadwalkan untuk memberikan suara pemegang
saham pada tanggal 31 Agustus 2009.
Memang sangat
rumit untuk mendalami lika-liku Marvel dan juga organisasi lain tentang Marvel.
Jadi begini
silsilah nya..
Pasti kalian
pada bingung menonton film Marvel dengan urutan cerita yang benar. Berdasarkan
tanggal rilis film nya memang tidak berurutan jika kalian menyimak film Marvel Cinematic
Universe (MCU).
Nah..secara
detail kita akan membuat urutan berdasarkan tanggal rilis dan berdasarkan alur urutan
film yang benar dan dibagi dalam 3 phase (3
fase). Dan pastikan setelah kalian menyaksikan film Marvel kalian harus melihat
tayangan after credits, disitu kalian
bisa melihat bocoran atau kelanjutan cikal bakal film Marvel selanjutnya.
Berdasarkan tanggal rilis :
Phase 1 |
||
Film |
Tanggal Rilis |
Sutradara |
Iron Man |
30 April 2008 |
Jon Favreau |
The Incredible Hulk |
18 Juni 2008 |
Louis Leterrier |
Iron Man 2 |
30 April 2010 |
Jon Favreau |
Thor |
3 November 2011 |
Kenneth Branagh |
Captain America : The First Avenger |
9 September 2011 |
Joe Johnston |
The Avengers |
4 Mei 2012 |
Joss Whedon |
Phase 2 |
||
Film |
Tanggal Rilis |
Sutradara |
Iron Man 3 |
25 April 2013 |
Shane Black |
Thor : The Dark World |
30 Oktober 2013 |
Alan Taylor |
Captain America : The Winter Soldier |
2 April 2014 |
Anthony & Joe Russo |
Guardian of the Galaxy |
20 Agustus 2014 |
James Gunn |
Avengers : Age of Ultron |
22 April 2015 |
Joss Whedon |
Ant-Man |
16 Juli 2015 |
Peyton Reed |
Phase 3 |
||
Film |
Tanggal Rilis |
Sutradara |
Captain America : Civil War |
27 April 2016 |
Anthony & Joe Russo |
Doctor Strange |
26 Oktober 2016 |
Scott Derrickson |
Guardian of the Galaxy vol. 2 |
26 April 2017 |
James Gunn |
Spider-Man : Homecoming |
5 Juli 2017 |
Jon Watts |
Thor : Ragnarok |
25 Oktober 2017 |
Taika Waititi |
Black Panther |
14 Februari 2018 |
Ryan Cooglar |
Avengers : Infinty War |
25 April 2018 |
Anthony & Joe Russo |
Ant-Man and the Wasp |
4 Juli 2018 |
Peyton Reed |
Captain Marvel |
6 Maret 2019 |
Anna Boden & Ryan Fleck |
Avengers : Endgame |
24 April 2019 |
Anthony & Joe Russo |
Spider-Man : Far From Home |
3 Juli 2019 |
Jon Watts |
Berdasarkan urutan cerita yang benar atau timeline :
1. Captain America : The First
Avenger
Film ini berada dalam urutan pertama film Marvel karena setting waktunya
jauh lebih awal dibandingkan semua film Marvel Cinematic Universe.
2. Captain Marvel
Pada film Captain Marvel ini, Carol Danvers bertemu dengan Nick Furry muda
untuk pertama kalinya. Dan Nick Fury anggota S.H.I.E.L.D yang merupakan
inisiator terbentuknya proyek Avengers
3. Iron Man
Iron Man merupakan film bersetting tahun 2010 dan dunia belum menemukan
Captain America yang sudah lama terjatuh dalam pesawat besar dan dalam tumpukan
es sehingga membeku selama puluhan tahun.
4. The Incredible Hulk
Secara timeline yang benar, terlebih dahulu kalian menonton The Incredible
Hulk atau Thor sebelum menyaksikan Iron Man 2 tanpa harus kehilangan konteks
atau timeline cerita.
5. Thor
Film Thor belum disangkut pautkan oleh karakter Hero yang ada di Bumi, tp
percayalah disaat Thor dewasa atau
menjadi ksatria Asgard setting waktu di Asgard dan di Bumi sama, bersamaan
dengan Captain America yang masih terkubur, Tony Stark sudah menjadi Iron Man,
dan Bruce Banner berpindah-pindah tempat atau menjadi buronan.
6. Iron Man 2
Setelah after credits di Iron Man
2, Nick Fury bertemu dengan calon anggota Avengers dan ingin membentuk sebuah
team.
7. The Avenger
Inilah gebrakan pertama dimana seluruh super hero dalam MCU bergabung dalam
The Avengers
8. Iron Man 3
Inilah film IM3 dimana Tony Stark berhasil melepas Arc Reactor yang ada di
dada nya dan membuang semua serpihan besi pada tragedi awal film Iron Man yang
bisa menyebabkan kematian
9. Thor : The Dark World
Tidak ada yang menarik pada film ini selain kematian palsu Loki dan hubungan Thor & Jane Foster. Tapi harus simak ini karena ada hubungannya dengan film MCU lainnya.
10. Captain America : The Winter
Soldier
Ini adalah awal Steve Rogers bertemu kembali dengan sahabat lamanya yaitu
Bucky Barnes yang kemudian menjadi musuh pada sekuel ini dan cikal bakal
anggota baru Avengers seiring dengan dibantunnya Falcon
11. Guardian of the Galaxy
Film ini belum ada sangkut paut dengan super hero yang ada di Bumi, terutama Avengers
12. Guardian of the Galaxy vol. 2
Film ini belum ada sangkut paut dengan super hero yang ada di Bumi,
terutama Avengers
13. Avengers : Age of Ultron
14. Ant-Man
Pada tahun 1989, ilmuwan Hank Pym mengundurkan diri dari S.H.I.E.L.D. setelah menemukan bahwa mereka berusaha untuk meniru teknologi menyusut Ant-Man nya. Percaya teknologi ini berbahaya, Pym bersumpah untuk menyembunyikannya selama ia hidup. Pada hari ini, putri terasing Pym, Hope van Dyne, dan mantan anak didik, Darren Cross, telah memaksa dia keluar dari perusahaan sendiri. Cross hampir menyempurnakan setelan baju penyusut miliknya sendiri, Yellowjacket, yang mengangetkan Pym.
15. Captain America : Civil War
Di film ini menceritakan permusuhan antara Iron Man (Tony Stark dan Captain Amerika (Steve Roger). Dikarenakan salah paham kejadian di masa lalu.
16. Doctor Strange
17. Spider-Man : Homecoming
18. Black Panther
Secara alur kalian juga bisa menonton film ini setelah Civil War. Film ini menceritakan tentang negara dari peradaban kuno tetapi merupakan negara maju dengan teknologi canggih, yaitu Wakanda. Dengan diperkaya sumber bumi bernama Vibranium dan satu-satunya di bumi yang dipimpin oleh seorang raja T’Chala atau disebut juga Black Panther. Secara alur kalian juga bisa menonton film ini setelah Civil War.
19. Thor : Ragnarok
Di film ini menceritakan tentang ramalan kehancuran Asgard. Dan ternyata disebabkan oleh kakak kandung dari Thor atau anak pertama Odin, yang membuat kekacauan dan menguasai Asgard.
20. Ant-Man & The Wasp
Ini yang menarik....pastikan jangan menonton after credits sampai kalian menonton full Avengers : Infinity War. Di film ini merupakan lahir nya teknologi canggih, dengan mengimprovisasikan dari partikel Pym, sehingga terpancing membuat alat untuk menuju dunia atom, akan tetapi teknologi tersebut hanyala awal dan belum di sempurnakan.
21. Black Widow (2021) ???
Meskipun film ini belum tayang di urutan film MCU, pastinya Black Widow
berada pada urutan sebelum Infinty War